Ia menambahkan setelah tempat tersebut tersedia, selanjutnya disiapkan pegawai yang didatangkan dari Garut, sedangkan produknya akan dikirim langsung dari pelaku usaha di Garut ke negara tersebut.
Alasan disiapkan tempat produk khas Garut di negara itu, kata Rudy, karena ada nilai sejarahnya bagi orang-orang Belanda dengan daerah Garut, ada juga warga keturunan Garut di negara itu.
Baca Juga:
Kalimantan Selatan Tuan Rumah, Ini Arti dan Makna Logo Resmi HPN 2025
"Karena di Amsterdam juga ada orang Cinunuk (Garut) yang menikah dengan Marsekal," pungkasnya.[mga]