Panjang jalannya hanya sekitar 2 mil atau 3 kilometer (km), tetapi memiliki 17 tikungan tajam yang berbahaya.
Terdapat penghalang beton kecil saat zig-zag ke atas, tetapi meski sangat indah tetap saja jalan ini masuk ke dalam daftar jalan paling berbahaya di dunia.
Baca Juga:
Kemensos Bakal Beri Santunan ke Ahli Waris Korban Pohon Tumbang
2. Taroko Gorge Road, Taiwan
Sebagai jalan dengan terowongan yang dipahat dari gunung, Taroko Gorge Road adalah salah satu jalan paling berbahaya di dunia.
Baca Juga:
Bulog Catat Serapan Gabah Selama Panen Raya Tahun Ini Naik 2.000 Persen Lebih
Jalan dengan panjang 12 mil atau sekitar 19 km yang populer di Taiwan ini sangat sempit, membuat seseorang harus saling berbagi jalan dengan pengendara lain agar bisa lewat.
Selain sempit, tikungannya juga tajam dan menakutkan.
Terlebih ada sejumlah sudut buta yang sangat berbahaya jika dilewati oleh pengendara yang tak berhati-hati.