Terdapat 3 kecamatan yang bergabung seperti Kecamatan Lembang, Cisarua, dan Parongpong.
Ibu kota dan pusat pemerintahan masih belum ditentukan sampai sekarang.
Baca Juga:
Tangani Sampah di TPS Pujasera, Pemkab Subang Kerahkan 11 Truk dan Dua Alat Berat
3. Kota Kertajati
Luasnya mencapai 296,13 Km2, kota ini bakal dimekarkan dari Kabupaten Majalengka membawa 4 kecamatan di dalamnya.
Diantaranya adalah Kecamatan Kertajati, Jatitujuh, Kadipaten, dan Ligung.
Baca Juga:
APTISI Jabar Ungkap KIP Kuliah, Imbau PTS Jangan Sunat Dana KIP
Ibu kota dan pusat pemerintahan belum ditentukan sampai sekarang.
4. Kota Cikampek
Dimekarkan dari Kabupaten Karawang, luas wilayahnya mencapai 338,55 Km2 dengan membawa 7 kecamatan di dalamnya.